Program Non-Gelar

Pelatihan Peningkatan Kompetensi Digital Pendidik Peningkatan Keprofesian Berkelanjutan

Sertifikat Peningkatan Kompentensi Digital Pendidik

Program non gelar pelatihan peningkatan kompetensi digital Pendidik ditujukan untuk mendorong perkembangan profesionalisme Pendidik berbas is kepada perkembangan teknologi terkini yang dimanifestasikan dalam keterampilan dan penguasaan metode, perangkat, dan fasilitas digital sebagai pendukung dari pelaksanaan proses pembelajarannya.

Sasaran program non gelar pelatihan peningkatan kompetensi digital pendidik adalah para pendidik dan tenaga kependidikan tingkat Pendidikan Dasar dan Menengah di seluruh Indonesia yang ingin meningkatkan kompetensinya untuk memasuki pendidikan abad 21 dengan mengikuti serangkaian program pelatihan selama kurun waktu 12 minggu dalam bentuk partisikasi berbasis seleksi.

  • Digital Growth Mindset
  • Cyber Pedagogy
  • Edutainmen
  • Design Thinking
  • Pelatihan konsep dan praktek penggunaan kerangka kerja TPACK untuk me rancang pembelajaran modern/abad 21
  • Pelatihan literasi teknologi dan keterampilan penggunaan aplikasi pen didikan berbasis Google Workspace for Education
  • Pelatihan Praktik dan persiapan sertifikasi Google Educator Level 1 dan Level 2
  • Praktik penerapan pengetahuan, pemahaman dan keterampilan literasi te knologi untuk merancang, mengembangkan dan melaksanakan pembelajaran modern/abad 21.

Pengajar

Prof. Dr. Ir. Richardus Eko Indrajit, M.Sc., MBA, M.Phil

Cyber Pedagogy

Dr. Eng, Handri Santoso,S.Si., M.Eng.

Digital Mindset & Growth Mindset

Dr. Amelia Makmur, ST., MT.

Growth Mindset

Erick Dazki, S.Kom., M.Kom.

Gamification

PRADITA UNIVERSITY CAMPUS

Scienta Business Park Tower I Jl. Boulevard Gading Serpong Blok 0/1, Summarecon Serpong

Follow Us
error: Konten Dikunci